Lembaga

Universitas Islam Malang

Mencetak Pemimpin Masa Depan, Berkhidmat untuk Umat, Berdedikasi Kuat dan Bermartabat

Fakta Singkat

Berdiri
27 Maret 1981

Status
Perguruan Tinggi Swasta (PTS)

Akreditasi BAN-PT
B

Pimpinan Periode 2015—2019
Prof. Dr. H. Maskuri, M.Si.
(Rektor)

Drs. H. Junaidi Mistar, M.Pd., Ph.D.
(Wakil Rektor I)

Noor Shodiq Askandar, SE.,MM.
(Wakil Rektor II)

Dr. Ir. H. Badat Muwakhid, MP.
(Wakil Rektor III)

Universitas Islam Malang berdiri pada 27 Maret 1981 dan berstatus sebagai Perguruan Tinggi Swasta dengan akreditasi peringkat B. Unisma berada di bawah naungan Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama, yang pendiriannya dipelopori oleh para sarjana muslim yang berhaluan Ahlussunnah wal Jama’ah. Pada tahun 2008, Unisma mendapat Anugerah Kampus Unggulan (AKU) dari Kopertis Wilayah VII sebagai perguruan tinggi unggulan se-Kopertis Wilayah VII. Unisma telah mengembangkan Laboratorium Halal Center dan rusunawa untuk fasilitas pemondokan mahasiswa.

Bangunan dan lahan

o    Luas Total lahan : 15 hektar
o    Luas Lahan Terbuka Hijau : 2 hektar
o    Luas Hutan Kampus : 1 hektar
o    Luas Lahan Parkir : 1 hektar

FOTO: bakak.unisma.ac.id

Fasilitas

  • Perpustakaan pusat dan fakultas
  • Rumah sakit pendidikan
  • Unit/Klinik Kesehatan Mahasiswa
  • Auditorium/Balairung
  • Asrama Mahasiswa (Rusunawa)
  • Stadion/Lapangan bola
  • Laboratorium
  • Studio Penyiaran
  • Bank
  • Tempat ibadah
  • Bus kampus
  • Koperasi mahasiswa
  • Pusat/Lembaga Penelitian
  • Pusat komputer
  • Pusat pengendalian keamanan

Jalur/seleksi masuk

No Jenjang Tahap/
Gelombang
Nama Seleksi Waktu Pendaftaran Cara Pendaftaran Biaya Pendaftaran (Rp)
1. Diploma 3

        I

 Seleksi Nilai UNAS Februari–April Manual/Online 300.000

II

 Seleksi Nilai UNAS April–Juli Manual/Online 300.000

III

 Seleksi Nilai UNAS Juli–Agustus Manual/Online 300.000
2. Strata 1 (S-1)

Mahasiswa Undangan

Januari–Maret  

I

 Seleksi Nilai UNAS Februari-April Manual/Online 300.000

II

 Seleksi Nilai UNAS April–Juli Manual/Online 300.000

III

Seleksi Nilai UNAS Juli-Agustus Manual/Online 300.000
3. Strata 1 (S-1) Fakultas kedokteran

        I

Seleksi Tulis, Kesehatan dan Wawancara Desember-Januari Manual 500.000

II

Januari-Maret Manual 500.000

IIII

Maret–Mei Manual 500.000

IV

Mei–Juli Manual 500.000

Biaya kuliah

Strata 1

No Fakultas Uang Pangkal (Rp) Biaya per  Semester (Rp)
Terendah Tertinggi Terendah Tertinggi
1. Poltek 3.000.000 4.000.000 2.750.000 2.750.000
2. Pendidikan Agama Islam 5.000.000 7.000.000 2.750.000 2.750.000
3. Hukum 7.000.000 9.000.000 2.750.000 2.750.000
4. Pertanian 4.000.000 5.000.000 2.750.000 2.750.000
5. Peternakan 4.000.000 5.000.000 2.750.000 2.750.000
6. Teknik 5.000.000 6.000.000 2.750.000 2.750.000
7. MIPA 4.500.000 5.500.000 2.750.000 2.750.000
8. Keguruan dan Ilmu Pendidikan 5.000.000 8.000.000 2.750.000 2.750.000
9. Ekonomi 6.000.000 10.000.000 2.750.000 2.750.000
10. Ilmu Administrasi 4.000.000 5.000.000 2.750.000 2.750.000
11. Kedokteran 150.000.00 235.000.000 17.500.000 17.500.000

*Rata-rata kenaikan uang pangkal per tahun: 15 persen
*Rata-rata kenaikan uang semester per tahun: 10 persen

Beasiswa

  Nama Program Beasiswa Instansi Besaran per Semester (Rp)
Internal

1. Beasiswa Fakir Miskin

  Bebas SPP

2. Beasiswa Anak Yatim

  Bebas SPP

3. Beasiswa  Hafidz dan Hafidzah

  Bebas SPP

4. Beasiswa Kader Ulama

  Bebas SPP
Eksternal

Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (PPA)

Kopertis VIII – Dikti 2.100.000

Beasiswa Bantuan Belajar Mahasiswa (BBM)

 Kopertis VIII – Dikti 2.100.000

Fakultas dan program studi

Strata-1 (S-1)

Fakultas/Prodi Akreditasi MAHASISWA
Daya tampung Peminat Diterima
1. Fakutas Pendidikan Agama Islam        
1.1. Pendidikan Agama Islam B 400   211
1.2. Ahwal Al-Syakhshiyah B   40
1.3. Pendidikan Guru MI B   70
1.4.Pendidikan Guru RA C   18
2. Fakultas Hukum        
1.1. Ilmu Hukum A 250 329 287
3. Fakultas Pertanian        
1.1. Agroteknologi B 87   72
1.2. Agribisnis B 101   86
4. Fakultas Peternakan        
1.1. Peternakan B 50 68 55
5. Fakultas Teknik        
1.1. Teknik Sipil B 169   133
1.2. Teknik Mesin B 109   95
1.3. Teknik Elektro B 64   55
6. Fakultas Matematika dan IPA        
1.1. Biologi B 65 86 69
7. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan        
1.1. Pendidikan Bahasa Indonesia B 400 159 138
1.2. Pendidikan Matematika B 123 103
1.3. Pendidikan Bahasa Inggris B 180 153
8. Fakultas Ekonomi        
1.1. Manajemen A   631 553
1.2. Akuntansi B   292 253
9. Fakultas Ilmu Administrasi        
1.1. Ilmu Administrasi Negara B   110 92
1.2. Ilmu Administrasi Niaga B   52 42
10. Fakultas Kedokteran        
1.1. Pendidikan Dokter B 100 716  

Program pascasarjana

Program Magister (S-2)

  1. Pendidikan Islam
  2. Pendidikan Bahasa Indonesia
  3. Pendidikan Bahasa Inggris
  4. Ilmu Hukum
  5. Hukum Islam
  6. Manajemen
  7. Ilmu Administrasi

Program Spesialis

  1. Pendidikan Islam
  2. Ilmu Hukum
  3. Pendidikan Bahasa Indonesia
  4. Pendidikan Bahasa Inggris
  5. Manajemen
  6. Hukum Islam
  7. Ilmu Administrasi

Program Doktor (S-3)

Program Doktor (S-3): Pendidikan Agama Islam

Unit kegiatan mahasiswa

  • UKM Pecinta Alam: Mapala Pager Ranti Aji
  • UKM Olahraga dan Bela Diri: Pencak Silat Pagar Nusa
  • UKM Seni: Paduan Suara Bunga Almamater, fotografi Panorama,   orkestra/musik “Gaung”, Komunitas Teater
  • UKM Keagamaan: JQH, Matan, Seni Islami
  • UKM Kewirausahaan: Koperasi Mahasiswa “Ilham Ramadhan”
  • UKM Pramuka: Pramuka Unisma
  • UKM Kesehatan: KSR-PMI

Apresiasi riset/inovasi

  1. Menyelenggarakan kerja sama penelitian dengan kementerian, perusahaan daerah, pemerintah daerah, lembaga internasional, perguruan tinggi asing, dan swasta.
  2. Mengikuti pameran hasil riset/inovasi yang diselenggarakan pihak lain.

Keunggulan

  1. Pendidikan Islam yang berhaluan Ahlusunnah wal Jama’ah.
  2. Mengembangkan kurikulum pendidikan dokter yang berjiwa Ahlusunnah wal jama’ah, pesantren calon dokter (satu tahun) dan saintifikasi herbal (jamu).
  3. Mendorong mahasiswa untuk produktif menulis buku.

Lokasi

 

Alamat
Jalan Mayjen Haryono 193 Malang 65144

Telp/Fax
0341 – 551932, 551822, Fax: 0341 – 552249

Website
http://www.unisma.ac.id

Email