Lembaga

Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK)

Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) merupakan lembaga independen yang spesifik bertanggung jawab terhadap pengentasan tindak pidana pencucian uang. Kehadirannya tak lepas dari dinamika internasional yang kian serius dengan pemberantasan pencucian uang.

Fakta Singkat Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan Didirikan17 April 2002 Regulasi Pendirian:UU Nomor 15 Tahun 2002 tentang Tindak Pidana [...]