Lembaga

Partai Buruh

Menyambut Pemilu 2024, Partai Buruh kembali ikut serta Pemilihan Umum untuk memperoleh kursi di pemerintahan. Jejak partai politik di Indonesia yang mengusung nama Partai Buruh sudah ada sejak 1945, 1998, dan 2021.

Fakta Singkat Partai Buruh sebagai peserta pemilu, telah berdiri sejak 28 Agustus 1998, tiga bulan setelah kelengseran Soeharto. Dalam sejarah pemilu [...]