Daerah

Kota Balikpapan: Dari Kampung Nelayan Menjadi Kota Penyangga Ibu Kota Baru Nusantara

Kota Balikpapan terkenal dengan julukan Kota Minyak karena sangat lekat dengan pertambangan minyak. Dalam sejarahnya, Balikpapan mulanya kampung nelayan yang terletak di tepi selat Makassar pada abad ke-19. Kota ini akan menjadi kota penyangga jika ibu kota negara baru nantinya dipindahkan ke perbatasan Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara.

KOMPAS/RIZA FATHONI Lansekap pesisir Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Kamis (29/8/2019). Balikpapan menjadi kota dengan fasilitas lengkap yang terdekat dengan calon ibu kota [...]