Daerah

Kota Tidore Kepulauan: Kota Berkembang dalam Balutan Sejarah Kesultanan Tidore

Kota Tidore Kepulauan adalah negeri yang kaya akan sejarah dengan segala isinya. Mulai dari kehidupan masyarakat setempat, kekayaan sumber daya alam, sampai keelokan setiap penjuru negerinya. Pada masa lalu, kota ini lekat dengan sejarah Kesultanan Tidore. Seiring waktu, Tidore Kepulauan mulai berkembang sejak Kota Sofifi ditetapkan sebagai ibu kota Provinsi Maluku Utara.

KOMPAS/DAHONO FITRIANTO Pemandangan Pulau Maitara dan Pulau Tidore yang terabadikan di lembaran uang kertas pecahan Rp 1.000, seperti terlihat di pantai selatan Pulau Ternate ini, [...]