
Foto
Gerak Jalan Jakarta-Bogor era 1970-1980
Dahulu gerak jalan Jakarta-Bogor atau sebaliknya dari Bogor ke Jakarta pernah menjadi kegiatan yang populer. Ada yang bertujuan mencari prestasi, menguji kekuatan fisik, atau seru-seruan belaka.

Dahulu gerak jalan Jakarta-Bogor atau sebaliknya dari Bogor ke Jakarta pernah menjadi kegiatan yang populer. Ada yang bertujuan mencari prestasi, menguji kekuatan fisik, atau seru-seruan belaka.