Kronologi
Kekerasan Terhadap Anak: Kisah-Kisah yang Harus Diketahui
Harian Kompas mencatat, sejak 1980-2023, kasus-kasus kekerasan anak masih saja terjadi. Bahkan, sebagian besar pelaku adalah orang tua kandungnya sendiri. Peningkatkan kesadaran tentang pentingnya melindungi anak-anak dan bekerja sama untuk mencegah kekerasan terhadap anak mutlak diperlukan. Hal ini dimaksudkan agar anak merasa aman dan memiliki masa depan yang lebih baik.
KOMPAS/PRIYOMBODO
Puluhan massa dari Komisi Nasional Perlindungan Anak beraksi damai menuntut penghentian kekerasan terhadap anak sekarang dan selamanya di Bundaran Hotel [...]