Foto | Hari Kusta Sedunia
Tamu Istimewa untuk Pasien Kusta di RSK Dr. Sitanala
Masih adanya stigma bahwa penyakit kusta bisa menular dengan mudah, ditambah cacat fisik yang terlihat, memicu perlakuan diskriminasi terhadap penderita dan mantan penderitanya.
KOMPAS/ROBERT ADHI KUSUMAPUTRA
Patung dokter Joseph Batista Sitanala yang terletak di halaman depan Rumah Sakit Kusta Sitanala Tangerang ini, hari sabtu pagi (1/4/1989) diresmikan. Dokter J.B Sitanala adalah [...]