Paparan Topik | Demografi

Generasi “Sandwich”: Definisi, Beban, dan Tantangan

Tingginya harapan hidup dan bonus demografi justru membuka peluang bagi besarnya angka generasi “sandwich” di Indonesia. Pemerintah perlu mengambil peran penanggulangan dan pencegahan.

KOMPAS/PRIYOMBODO Para pekerja berhamburan keluar dari Stasiun Sudirman, Jakarta Pusat, menuju tempat kerja masing-masing, Jumat (19/11/2021). Tidak sedikit para pekerja di Jakarta adalah generasi sandwich. Yaitu mereka yang harus bekerja untuk menghidupi keluarga dan di [...]