
Kronologi | Ekonomi Nasional
Penyusunan APBN 2025 dan Buntut Efisiensi Anggaran
Sebagian publik ternyata tak senada dengan rencana berhemat Presiden Prabowo Subianto. Penolakan kebijakan efisiensi anggaran mulai bermuara pada aksi turun ke jalan para mahasiswa di berbagai daerah.
