Paparan Topik | Hari Film Nasional
Sejarah Bioskop Indonesia dari Masa Hindia Belanda hingga Perang Kemerdekaan
Keberadaan gedung bioskop pada zaman Hindia Belanda dianggap sebagai salah satu simbol peradaban modern kota. Tidak mengherankan jika sepanjang abad ke-20 keberadaan gedung bioskop telah menjamur di kota-kota besar Hindia Belanda.