
Paparan Topik | Kesehatan
Industri Rokok dan Prevalensi Perokok Anak
Tingginya angka perokok kalangan anak didorong oleh berbagai faktor, terutama regulasi yang longgar bagi industri rokok. Diperlukan upaya konkret dan signifikan untuk melindungi generasi muda Indonesia.
