Tokoh

Taj Yasin Maimoen Anggota DPD RI Terpilih Jawa Tengah pada Pemiu Legislatif 2024

Mantan Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin terpilih sebagai Anggota DPD RI untuk periode 2024-2029. Calon anggota DPD RI Jawa Tengah ini meraih suara tertinggi di Jateng dan peringkat kedua secara nasional.

KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA
Fakta Singkat Nama Lengkap Taj Yasin Maimoen Lahir Rembang, 2 Juli 1983 Almamater Universitas Ahmad Kuffaro Damaskus Jabatan Terkini Calon Anggota DPD [...]