Tokoh
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman 2024-2029 Maruarar Sirait
Politikus Maruarar Sirait ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman pada Kabinet Merah Putih periode 2024-2029. Pengalaman tiga periode sebagai anggota DPR RI dan aktif di bidang keolahragaan membuat dirinya pantas mengisi posisi menteri di pemerintahan baru.